Disc Generasi Terbaru Sony Hingga 1 TB

Images/Sony Roadmap kapasitas Disc
Tokyo, Jepang 10 Maret 2014, Sony Corporation dan Panasonic Corporation  hari ini mengumumkan bahwa mereka telah membuat standar baru untuk para pengguna Disk profesional Cakram Optik Generasi terbaru. Dengan tujuan memperluas pasar penyimpanan data digital untuk jangka panjang. 

Cakram optik memiliki sifat yang sangat baik dan memiliki ketahanan terhadap lingkungan, tahan debu, tahan air, dan dapat juga menahan perubahan suhu dan kelembaban bila disimpan. Teknologi Cakram Optik juga memungkinkan kompatibilitas antar generasi dengan penyimpanan format yang berbeda. Menyadari hal itu maka dibutuhkan Cakram Optik dengan volume yang jauh lebih besar untuk penyimpanan ke depannya, terutama mengingat pertumbuhan masa depan untuk pasaran Cakram Optik yang semakin maju.

Sony dan Panasonic terlibat dalam pengembangan standar untuk profesional generasi Archival Disc terbaru. Yang dijadwalkan akan hadir pada musim panas 2015 Diklaim disk tersebut mampu menyimpan dengan kapasitas 300GB, 500GB,  sampai 1 TB (Terabyte).

wow Jika 2015 saja teknologi Cakram Optik sudah mencapai 1 TB berarti kapasitas standar untuk Hard Disk Internal Pc atau Laptop berapa ?















sumber : sony

0 Response to "Disc Generasi Terbaru Sony Hingga 1 TB"

Post a Comment